Jumat, 22 Juli 2016
Simulasi Membangun Jaringan VOIP di Packet Tracer
Assalamualaikum wr. wb.
1. Pengertian
2. Latar Belakang
3. Maksud & Tujuan
4. Alat & Bahan
5. Tahapan Pelaksanaan Pekerjaan
6. Maksud & Tujuan
7. Sumber Refere...
Kamis, 21 Juli 2016
Simulasi Membangun Jaringan Routing EIGRP di Packet Tracer

Assalamualaikum wr. wb.
Selamat sore kawan,
Sore ini saya akan sedikit membagikan pengalaman saya sedikit melakukan praktik simulasi membangun routing EIGRP di packet tracer.
Langsung saja...
1. Pengertian
EIGRP adalah routing protocol yang hanya diadopsi oleh router cisco atau sering disebut sebagai proprietary protocol
pada cisco, dimana EIGRP ini hanya bisa digunakan sesama router cisco.
EIGRP menggunakan formula berbasis bandwidth...
Simulasi Membangun Jaringan Sharing Printer di Packet Tracer
Assalamualikum wr. wb.
Selamat siang kawan, untuk kali ini saya akan membagikan sedikit pengalaman saya mempraktikkan membuat simulasi membangun jaringan sharing printer di packet trace...
Rabu, 20 Juli 2016
Simulasi Membangun Jaringan Inter VLAN On Stick di Packet Tracer

Assalamualaikum wr. wb.
Masih membahas seputar simulasi inter VLAN, tapi disini saya akan melanjutkan untuk simulasi konfigurasi inter vlan on stick.
Langsung saja ya...
1. Pengertian
Konfigurasi vlan dengan router on stick di gunakan untuk vlan yang memungkinkan
komunikasi berbeda VLAN. Hal ini dimungkinkan dengan adanya device
Router, agar kita bisa terhubung ke setiap VLAN. Disini kita bisa menghubungkan antar Vlan dengan menggunakan...
Simulasi Membangun Vlan Trunking Protocol (VTP) di Packet Tracer
Assalamualikum wr. wb.
Selamat siang kawan, kali ini saya akan membagikan sedikit saya praktik membuat simulasi membangun vlan trunking protocol (VTP) di packet trace...
Selasa, 19 Juli 2016
Simulasi Rancangan & Konfigurasi Jaringan Inter Vlan Router di Cisco Packet Tracer
Assalamuaikum wr. wb.
Kali ini saya akan membagikan sedikit simulasi rancangan dan konfigurasi jaringan inter vlan router di cisco packet trace...
Simulasi Konfigurasi DHCP Server di Cisco Packet Tracer
Assalamualikum wr. wb.
Hay kawan,
Kali ini saya akan berbagi sedikit mengenai membangun simulasi untuk konfigurasi DHCP router menggunakan cisco packet trace...
Senin, 18 Juli 2016
Sharing Mengenai Managemen Proyek dan Telekomunikasi & Jaringan di BLC TELKOM KLATEN
Assalamualaikum wr. wb.
Kali ini saya akan membagikan pengalaman saya bersama teman saya Puji rahay...
Membangun Simulasi Jaringan Router Menggunakan Cisco Packet Tracer

Assalamualikum wr. wb.
Kali ini saya akan membagikan sedikit tutorial membangun jaringan router menggunakan cisco packet tracer.
Langsung saja...
1. Pengertian
Membangun jaringan router merupakan implementasi yang dapat kita gunakan untuk menghubungkan jaringan yang kita pakai baik jaringan yang sama ataupun jaringan yang berbeda. Misalnya saja kita bisa menghubungkan jaringan yang berbeda dari sudut topologi misalnya Bus, Star & Ring.
2....
Membangun Simulasi Jaringan LAN Sederhana Menggunakan Cisco Packet Tracer

Assalamualikum wr. wb.
Kali ini saya akan membagikan sedikit pengalaman saya,untuk membangun sebuah jaringan LAN sederhana menggunakan cisco packet tracer.
Langsung saja...
1. Pengertian
Pengertian Jaringan LAN adalah suatu media transmisi bersama
serta rangkaian hardware dan software untuk menginterfacekan sebuah perangkat
menjadi media serta mengatur akses menuju media tersebut dengan tepat.
jaringan LAN ini milik pribadi yang biasanya...